
Pertemuan Berkala Kader Kesehatan P2P
Tim Pelayanan, Pencegahan, dan Pengendalian Penyakit (P2P) Puskesmas Karangreja mengadakan pertemuan berkala dengan kader se-Kecamatan Karangreja pada Kamis (25/8). Kegiatan dilaksanakan di Aula Puskesmas Karangreja dengan jumlah peserta sebanyak 45 kader. Pada pertemuan berkala kali ini membahas terkait evaluasi skrining PTM yang disampaikan oleh Bu Siswanti (Ketua POKJA UKM Puskesmas Karangreja), sosialisasi pencegahan DBD oleh…